Arsip berita
2017-01-31
Seorang WNI staf keamanan sebuah maskapai penerbangan Malaysia ditangkap polisi Malaysia atas dugaan terlibat ISIS.
2017-01-31
Warga negara Belize, Maroko bergabung dengan kelompok-kelompok terafiliasi ISIS di Mindanao; Sabah di Malaysia menjadi pintu masuk.
2017-01-31
Budaya Tionghoa ikut membentuk budaya Betawi, budaya penduduk asli Jakarta.
2017-01-31
Meski Rizieq Shihab dua kali mendekam di penjara pada 2003 dan 2008, aksi FPI dinilai tak melemah. Apalagi sekarang ada kelompok lain yang memiliki pandangan sama.
2017-01-30
Tarian kecak digelar di atas tebing sehingga wisatawan bisa sekaligus menikmati indahnya matahari tenggelam.
2017-01-30
Pengamat terorisme meyakini puluhan warga negara Indonesia bergabung dengan Abu Sayyaf Group di Filipina Selatan.
2017-01-30
Fenomena baru muncul dalam laporan kebebasan beragama tahun 2016; kelompok warga mendominasi pelaku kekerasan dari kalangan non-negara.
2017-01-27
Isnilon Hapilon diduga memberikan pemerintah kepada sel teror baru di Sabah, Malaysia.
2017-01-27
Kementerian Keuangan mengaku TUAB adalah mantan pegawainya yang mengajukan pengunduran diri sebagai Pegawai Negeri Sipil.
2017-01-27
Aktivis lingkungan menilai penetapan status saja belum cukup, jika tidak diikuti tata kelola hutan dan sumber daya alam, serta penegakan hukum.
2017-01-26
Deputi II BNPT mengatakan, banyak WNI ingin ke Suriah karena keyakinan konsep hijrah.
2017-01-26
Indonesia berada di peringkat 90 dari 176 negara yang disurvei pada tahun 2016.
2017-01-26
Ketua MK Arief Hidayat meminta maaf pada rakyat Indonesia dan mempersilakan KPK mengusut dugaan tindak pidana yang dilakukan anak buahnya.
2017-01-26
Kunjungan Raja Salman akan menjadi lawatan historis sejak Raja Faisal bin Abdul Aziz ke Indonesia sekitar 47 tahun silam.
2017-01-25
Anggota DPR menyayangkan otoritas Sudan yang tergesa-gesa menyimpulkan pasukan penjaga perdamaian Indonesia terlibat penyelundupan senjata.