Video

Revitalisasi Kota Tua, wujud mimpi Jakarta lebih rendah emisi

2022-09-14

Revitalisasi Kota Tua Jakarta digagas sejak 50 tahun lalu dan akhirnya selesai tahun ini, dengan berganti nama kembali menjadi Batavia. Kawasan wisata ini tak hanya memberi napas baru bagi bangunan-bangunan peninggalan Belanda yang dibuat pada era ke-17, namun juga menciptakan kawasan yang lebih ramah pejalan kaki dan pesepeda dengan tujuan menciptakan zona emisi rendah, agar pengunjung dapat menikmati keindahan kawasan bersejarah ini dengan lebih nyaman.

Paling banyak dilihat